Satu lagi surga tersembunyi di pesisir Cianjur yang menanti untuk dijelajahi para traveler, pantai Luginta. Berada di desa Wanasari, Agrabinta Cianjur, pantai ini terdengar asing dan belum begiti familiar karena memang belum dimaksimalkan oleh pemerintah… Selengkapnya »